KOMPAS.TV - Presiden Prabowo melantik Komisi Percepatan Reformasi Polri pada Jumat lalu. Mantan Ketua Mahkamah Konstitusi, Jimly Asshidiqie, ditunjuk menjadi Ketua Komisi Percepatan Reformasi Polri. Komisi Percepatan Reformasi Polri terdiri dari 10 orang anggota. <br /> <br />Kapolri Jenderal Listyo Sigit menjadi salah satu anggotanya. Lalu, apa saja pekerjaan yang harus segera dilakukan oleh Komisi Reformasi Polri untuk membahasnya? <br /> <br />KompasTV sudah bergabung bersama Komjen Pol Purnawirawan Ito Sumardi, selaku mantan Kabareskrim, dan juga Julius Ibrani, selaku Ketua PBHI. <br /> <br />#reformasipolri #komisireformasipolri #polri <br /> <br />Baca Juga [FULL] Kompolnas & Komnas HAM Tanggapi soal Sebab Kematian Farhan-Reno di Kwitang | KOMPAS PETANG di https://www.kompas.tv/regional/629626/full-kompolnas-komnas-ham-tanggapi-soal-sebab-kematian-farhan-reno-di-kwitang-kompas-petang <br /> <br /> <br /> <br />Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/regional/629627/full-pbhi-eks-kabareskrim-soal-tujuan-pembentukan-komisi-reformasi-polri-apa-prioritasnya
